Minggu, 10 Juli 2011

Cara Mudah Mengganti Cursor di Blogger dan Website

Anda pasti bosan dengan kursor berbentuk panah itu pada blog kita, tentunya cursor masih dalam bentuk anak panah pada seperti pada system nya windows. Dengan trik kali ini, Anda bisa mengganti cursor panah tersebut dengan gambar-gambar yang menarik setiap kali blog Anda dibuka. Caranya pun ternyata sangat mudah, hanya menambahkan sedikit kode script css maka... taa...raa... kunsor imut pun tampil di blog kita. Salah satu gambar yang dapat dipakai untuk kunsor adalah .png atau gambar gerak .gif


Baiklah Langsung saja, begini caranya:

1. Pada Blogger Pilih tab "Rancangan" lalu pilih “Elemen Laman” atau pada bagian pengaturan gadget.
2. Klik “tambah gadget” baik itu berada di bawah, atas atau samping.
3. Pilih “HTML/JavaScript”
4. Copy kode di bawah ini pada tempat pengetikan:

5. Nah, ganti alamat cursor http://www.123cursors.com/freecursors/9450.gif tersebut dengan alamat cursor yang lain. Untuk mengetahui alamat cursor yang lain, kunjungilah www.123cursors.com dan pilih cursor yang Anda inginkan. Supaya lebih mudah, cari berdasarkan kategori. Bila Anda sudah menemukan, copy alamat cursornya dengan cara klik kanan pada gambar cursor tersebut, lalu pilih “copy image location”.


Cara lain bisa juga gambar / image yang kita upload kan sendiri di blogger. Tinggal kita ganti alamat URL tersebut dengan alamat gambar yang kita upload kan tadi...(bisa gambar jpeg, png ataupun gif)
contoh : URL http://www.123cursors.com/freecursors/9450.gif  
ini kita ganti dengan  https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgqE5bCVp-wOzyTjZyYVhhzt-UI2KhTJGFM6Wre_DwBVLOfj2WXd_Ulk4HfaMWfOHCzfBwCI2IsuEwcmoTYx39AsiezZLlRSAPOddSpPl9illvHbiNnus-TNLVNXDKMxmjWT8Z3uqSh4CQ/s1600/Cursor.png

maka jadilah kunsor di blog kita menjadi lebih menarik...
Mudah kan?

1 komentar:

Lihat yang Lain

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...